Pada ulang tahun provinsi Sulawesi tengah, TBM AXIS dipercayakan untuk menjadi tim medis dalam rangkaian acara Sulteng Expo yang dihadiri oleh seluruh kota & kabupaten di sulawesi tengah.
Rangkaian kedua dari dirgahayu sulteng adalah festival kota palu, yangg diselenggarakan di gedung budaya Golni, TBM AXIS menjadi tim medis dalam kegiatan ini.
Dalam kegiatan “Pekan Budaya Pariwisata XV” iniĀ TBM AXIS mendapatkan apresiasi dan diberikan Penghargaan dari Dinas Pariwisata Provinsi Sulawesi Tengah.
AXIS JAYA!!!