TRC BANJIR SIGI

Amualaikum wr.wb. salam persaudaraan !!!

Pada tanggal Senin, 25 Oktober 2022 TBM AXIS FK UNTAD menurunkan tim reaksi cepat, dokumentasi tim yang turun sebagai berikut :

TRC TBM AXIS
Selasa, 25 Oktober 2022

1. Jenis bencana alam: Banjir Bandang
2. Tempat kejadian: Dusun 1&2 Desa Pakuli Utara, Kec. Gumbasa, Kab. Sigi, Sulawesi Tengah
3. Waktu kejadian: Senin, 24 Oktober 2022 pukul 21.30 WITA
4. Penyebab kejadian : Curah hujan tinggi (pusat banjir dari desa lain)
5. Sifat yang ditimbulkan: 182 Rumah terendam, 2 Rumah Rusak Parah, Jalan Raya Rusak sedang (masih bisa di akses)
6. Jumlah korban : 1.214 Korban terdampak
103 KK mengungsi Ke Masjid ( Posko Pusat), 254 KK mengungsi ke Rumah Kerabat
8. Bantuan yang dibutuhkan : Makanan dan Minuman (Dapur Umum), air bersih
9. Bantuan medis : Terpenuhi

Sumber :
Posko Dinsos, Tagana dan TRC TBM AXIS

Anggota yang bertugas
Wolterfancis Giovani F 012 (K)
Putri Khairunnisa 012
Dila Aufya Utami 012
Ratna Sari Dewi 012
Elcha Christy Natalia 012
Muh. Iradat Sakti 013

AXIS JAYA!!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *